MEMAKNAI PERJUMPAAN DENGAN TUHAN
Bacaan: 1 TAWARIKH 17: 27 “Carilah TUHAN dan kekuatan-Nya, carilah wajah-Nya selalu!” Bulan Oktober 2022 merupakan Bulan Keluarga bagi Gereja Kristen Jawa. Sinode GKJ mengambil tema “Keluargaku Berjumpa Tuhan, Keluargaku Menemukan Makna“. Melalui tema tersebut tentu kita perlu bertanya pada diri sendiri beserta keluarga: “Apakah aku dan keluargaku benar-benar sudah mengalami, merasakan dan menemukan makna …